kata hati
source: google images. the lonely master beethoven on a walk.
berpetuang entah kemana
hantaman benda tumpul
tertancapnya duri di dada
kisah masa lalu
sungguh tak adil
ia menyakitkan
namun penuh kenangan
dua minggu lagi
entah macam apa
hilangnya masa muda
dengan masa kekosongan
perasaan macam apa
merindu dan merindu
namun apa yang di rindu?
tetap saja di sana, memuakkan.
cerah yang suram
taman yang sepi
tegar yang melemahkan
warna biru yang dingin
tutup pintu runyam
rumah nona angker
tak kunjung pergi
seperti sam dan mul
jalanan rusak
anak muda sinis
yang tua takut kritik
namun jalan juga.

Komentar
Posting Komentar