Dia ingin tidur

Pejam mata sejenak
Mencoba untuk hiraukan
Ketukan kacau kacau
Dibalik pintu depresi

Tentang ranjang dan guling
Selain bantal dan selimut
Menutupi seluruh badan
Dia ingin tidur. 

Tanda tanda sebelum mimpi 
Dan senyuman yang dia buat
Tanda dia sudah nikmat
Bodo amat apa kata dunia.

Komentar

Postingan Populer