Langit tak lagi muncul
source: google images
Tak lagi tersediakan damai
Tak pernah 'tuk tersempurnakan
Kesakitan timbul dari dalam sini
Tak suka akan menyapa,
Tersapa masyarakat bumi
Aku adalah iblis baginya,
Bagi dia yang penuh tensi
Aku yang terbiasa jujur,
Dan kejutan bagi mereka
Yang mengancam tak ingin kabur
Yang tenggelam sudah biasa
Mata terbuka yang terhalang embun muda
Apa aku terlalu cepat dan terlau egois?
Egois, itu tak adil bagiku, tertuduh begitu saja..
Tertuduh balik oleh perlakuan sama-sama sinis.
Tertampar semesta nyata begitu saja
Menyata sakitmu berasa paling kejam?
Aku menghargai namun kau jadi bangga
Dan kau meng-aminkan dengan mata terpejam

Komentar
Posting Komentar