Belum selesai...
source: google images
Ajari aku
Bagaimana cara perbaiki masa lalu.
Sembuhi segala yang telah terjadi
Pelajaran yang tak pernah aku dapat sewaktu kecil
Kesenangan yang didapatkan
Bertolak-belakang dengan personaliti
Alhasil; porak-porandakan,...
Luka-sembuh, luka-sembuh luka lagi
Mimpi mimpi masa lalu
Adalah ilusi kesenangan
Tak cocok, terpaksakan cocok
Kini melekatlah kepalsuan itu
Semua kebutuhan tercukupi
Adalah materi dan duniawi
Tapi bagaimana dengan hal lain?
Seperti personal pembentukan kepribadian?
Hanya satu hal mendasar, yang penting sebagai pondasi diri
Adalah pengertian, pembicaraan dan memahami
Sekarang seperti harus mulai dari awal
Realita jangan terlalu kejam
Bantu aku
Bimbing aku, bersama semesta
Kerusakan mendasar ini
Jangan sampai bumi menggelugur
Karena satu hempasan saja
Porak-porandalah tubuh ini

Komentar
Posting Komentar