Sebagai senyuman dan harapan
Dimana pastinya kita harus berhenti?
Untuk menjejakkan kaki sejenak
Dan lebih mencintai yang telah berlalu?
Yang pastinya bermula dari dalam hati
Dengan semua macam cerita sisi kehancuran
Yang berasal dari jiwa lama dan habis
Ikhlaskan yang telah berlalu dan tumbuhlah
Buang rasa perih keluar dari palung hati
Tanamlah bibit baru penuh cinta dan damai
Ketenangan dan jiwa lama yang baru
Kembali dan menjadi kawan yang baik
Sebagai selimut dari musim dingin
Kesengsaraan dan sedihnya jalan hidup ini
Untuk menjejakkan kaki sejenak
Dan lebih mencintai yang telah berlalu?
Yang pastinya bermula dari dalam hati
Dengan semua macam cerita sisi kehancuran
Yang berasal dari jiwa lama dan habis
Ikhlaskan yang telah berlalu dan tumbuhlah
Buang rasa perih keluar dari palung hati
Tanamlah bibit baru penuh cinta dan damai
Ketenangan dan jiwa lama yang baru
Kembali dan menjadi kawan yang baik
Sebagai selimut dari musim dingin
Kesengsaraan dan sedihnya jalan hidup ini
Komentar
Posting Komentar