Bersuara
Bukan hanya orang disana bersuara
haiwan juga bersuara
dan deru mesin dari kota bantah..
kita juga punya hak untuk bersuara
Kadang hati terlalu bergejolak
ingin berteriak sesuai kenyataan.
Tapi, tekanan getaran terlalu besar untuk itu
mengapa, mengapa harus gentar?
Ingin aku bertindak
tapi ada sebuah kait yang tertancap di hati
Sekali aku hempaskan
Tercecerlah isi isi dari lubang hati itu.
tapi itu tak terjadi
hanya ilusi ketakutan
haiwan juga bersuara
dan deru mesin dari kota bantah..
kita juga punya hak untuk bersuara
Kadang hati terlalu bergejolak
ingin berteriak sesuai kenyataan.
Tapi, tekanan getaran terlalu besar untuk itu
mengapa, mengapa harus gentar?
Ingin aku bertindak
tapi ada sebuah kait yang tertancap di hati
Sekali aku hempaskan
Tercecerlah isi isi dari lubang hati itu.
tapi itu tak terjadi
hanya ilusi ketakutan
Komentar
Posting Komentar